Playmistover.com – Minecraft Pocket Edition Gratis. Minecraft Pocket Edition atau lebih di kenal dengan MCPE merupakan judul awal dari Bedrock Edition of Minecraft. Lalu, game ini di kembangkan oleh Mojang Studios melalui perangkat seluler. Kemudian, permainan ini di sebut game 8 bit karena memiliki tampilan grafik piksel. Selain itu, game ini di rancang untuk membuat para pemain dapat mewujudkan imajinasinya. Namun, untuk menikmati game tersebut harus membelinya terlebih dahulu. Lalu, bagaimana cara mendapatkan game tersebut dengan gratis agar tidak mengeluarkan uang? Yuk, simak penjelasannya dalam artikel di bawah ini.
Cara Mendapatkan Minecraft Pocket Edition Gratis
Berikut ini adalah beberapa cara yang dapat di lakukan dalam mendapatkan game tersebut dengan gratis, antara lain:
1. Minecraft Versi Demo
- Pertama, buka situs web Minecraft, yakni https://www.minecraft.net/
- Kedua, klik “menu” pada tombol yang di tampilkan di bagian pojok kanan atas halaman. Setelah itu, menu akan di tampilkan.
- Ketiga, klik trial dan download yang berada di bagian pojok kanan bawah menu. Untuk game Minecraft ini dapat di mainkan melalui Macbook dan komputer.
- Keempat, klik tombol download pada tombol hijau yang berada di bagian sisi kanan halaman. Lalu, pasang Minecraft dengan klik dua kali berkas pemasangan dan ikuti petunjuk yang di tampilkan di layar. Selanjutnya, dapat melakukan verifikasi unduhan terlebih dahulu sebelum melanjutkan proses pemasangan.
- Kelima, buka Minecraft pada ikon aplikasi tersebut. Setelah itu, Anda akan di minta untuk memasukkan informasi akun Minecraft. Kemudian, Anda sudah bisa memainkan versi demo selama 100 menit. Poin pentingnya, Anda dapat membuat akun Minecraft terlebih dahulu.
2. Minecraft Bedrock Edition di Windows
- Pertama, Anda dapat memastikan terlebih dahulu sudah memiliki salinan dari permainan Minecraft. Kemudian, Anda langsung bisa mengunduh Minecraft Bedrock Edition dengan gratis. Selain itu, jika sudah ada salinan di komputer Mac, Anda dapat mengunduh Minecraft Bedrock Edition gratis di PC.
- Kedua, membuka situs web Mojang di https://account.mojang.com/login.
- Ketiga, masuk ke akun Mojang menggunakan alamat surel Minecraft dan kata sandinya. Setelah itu, klik log in. Kemudia, Anda dapat masuk ke akun Mojang untuk membeli Minecraft. Poin pentingnya, Anda harus memastikan menggunakan akun yang sebelumnya untuk membeli Minecraft versi awal.
- Keempat, mencari bagian Minecraft for Windows 10 di bagian tengah pada halaman situs tersebut.
- Kelima, klik Claim your free copy setelah menemukan tombol dengan judul “Minecraft for Windows 10”. Lalu, Anda akan di arahkan ke Microsoft Store.
- Keenam, klik Redeem di sebelah kanan logo Minecraft. Sebelumnya, Anda akan di minta untuk masuk ke akun Microsoft. Kemudian, Anda bisa memasukkan alamat surel dan kata sandi agar dapat melanjutkan proses. Ketujuh, tunggu proses mengunduh Minecraft selesai. Kemudian, Anda bisa menemukan permainan tersebut di menu Start.
3. Minecraft Bedrock Edition di Xbox One
- Pertama, pilih tab Store pada bagian atas layar. Lalu, geser layar ke arah kanan dan mencapai tab store. Kemudian, tekan tombol A pada perangkat.
- Kedua, pilih Search dan tekan tombol A di bagian tengah halaman Store. Setelah itu, ketikan Minecraft menggunakan keyboard yang di tampilkan di layer. Kemudian, tombol Guide yang berada di bagian sisi kanan bawah pada perangkat tersebut. Setelah itu, Xbox One akan mencari permainan Minecraft. Lalu, Anda tidak bisa membeli Minecraft edisi Xbox One melalui Store.
- Ketiga, pilih Minecraft dan tekan tombol A dari hasil pencarian yang paling atas di halaman store. Setelah itu, halaman Minecraft akan di muat. Selanjutnya, pilih Get dan tekan tombol A yang berada di bagian sisi kanan gambar Minecraft. Lalu, tunggu sampai Minecraft selesai di pasang. Kemudian, Anda bisa menemukan permainan tersebut pada menu “My games and apps”.
Demikian penjelasan tentang cara aman mendapatkan Minecraft Pocket Edition gratis yang dapat di sampaikan dalam artikel di atas. Semoga bermanfaat 🙂