Deretan Game Facebook Jadul yang Bakal Bikin Nostalgia

Playmistover.comGame Facebook Jadul. Facebook merupakan platform media sosial yang di gunakan untuk berinteraksi dengan pengguna lain menggunakan koneksi internet. Kemudian, platform tersebut meluncurkan game jadul era 90 hingga 2000-an yang membuat pengguna dapat melakukan nostalgia. Selanjutnya, game jadul tersebut dapat di mainkan menggunakan perangkat smartphone oleh berbagai kalangan, mulai dari anak-anak, remaja, dan dewasa. Lalu, apa saja game jadul yang bisa di mainkan dalam platform tersebut? Yuk, simak penjelasannya dalam artikel di bawah ini.

Gambar by duniaku.idntimes.com

Deretan Game Facebook Jadul

Ada begitu banyak game Facebook yang di gandrungi para pengguna warnet. Salah satunya adalah game jadul yang membuat perasaan nostalgia kembali ke masa lalu. Kemudian, permainan tersebut di mainkan di warnet dengan pengoperasiannya yang mudah dan menyesuaikan pada teknologi zaman dulu. Berikut ini adalah game jadul yang bisa di mainkan dalam platform tersebut, antara lain:

1. Ninja Saga

Ninja Saga merupakan role playing game (RPG) yang pernah di luncurkan melalui platform Facebook. Game ini populer di kalangan remaja dengan desain karakter dan gameplay-nya yang mirip dengan Naruto. Kemudian, cara permainannya di lakukan dengan menjalankan misi sebagai seorang ninja di sebuah desa. Namun, permainan ini sudah lama dan tidak tersedia di Facebook.

Gambar by idntimes.com

2. CityVille

CityVille menjadi salah satu game yang paling terkenal pada masanya di tahun 2011 dengan banyak penggemar. Kemudian, game tersebut merupakan simulasi membangun kota yang cukup adiktif dan seru. Hal ini yang membuat banyak orang datang ke warnet untuk memainkan game CityVille melalui platform Facebook. Selain itu, cara bermain game tersebut dapat di lakukan dengan mengurus dan mendirikan kota.

Gambar by idntimes.com

3. FarmVille

Facebook pernah meluncurkan game simulasi pertanian, salah satunya adalah FarmVille. Kemudian, game ini sempat ramai di kalangan pengguna Facebook dan membuat banyak orang menjadi petani virtual pada permainan tersebut. Bahkan, semua orang berlomba untuk mengumpulkan hasil panen yang sangat banyak. Hal ini tentunya membuat kebanyakan pengguna ketagihan dalam permainan yang di buat dengan desain sederhana tersebut. Untuk cara permainannya, pengguna bisa mengurus pertanian dan menghasilkan panen dalam jumlah yang besar.

Gambar by idntimes.com

4. Pet Society

Salah satu game Facebook jadul lainnya adalah Pet Society. Game ini di luncurkan oleh Playfish pada tahun 2008. Kemudian, cara bermainnya dapat di lakukan dengan mudah dan menyediakan beragam karakter hewan yang lucu. Hal ini membuat banyak orang berlomba dalam menciptakan hewan virtual yang menggemaskan dalam permainan tersebut. Selanjutnya, pengguna di haruskan untuk fokus dalam membuat dan merawat hewan peliharaan yang di sediakan secara virtual.

Gambar by idntimes.com

5. ChefVille

Permainan simulasi memang sangat populer dalam platform Facebook. Salah satu game simulasi yang bisa di mainkan adalah ChefVille. Kemudian, permainan ini di kembangkan oleh Zynga yang di luncurkan pada tahun 2012. Setelah itu, pemain dapat mengelola sebuah restoran dengan tujuan untuk mengembangkannya menjadi lebih besar, mewah dan terkenal. Namun, permainan tersebut sudah di tutup dan tidak tersedia sejak tahun 2015.

Gambar by idntimes.com

Demikian penjelasan menarik tentang deretan game facebook jadul yang bakal bikin nostalgia dalam artikel yang di sampaikan di atas. Semoga setelah membaca pembahasan artikel ini, Anda dapat memahami dengan baik, dan menjadikan tambahan referensi. Selain itu, bisa menambah pengetahuan, wawasan dan bisa menerapkan ilmu tersebut dalam kehidupan sehari-hari.