Playmistover.com – Game Yang lagi viral. Saat ini, keberadaan game semakin berkembang pesat dan populer di berbagai kalangan, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Hal ini karena kualitas game yang bagus di sertai dengan perubahan teknologi. Kemudian, terdapat beragam jenis game yang dapat di pilih untuk menghabiskan waktu luang, baik di lakukan sendiri maupun berkolaborasi dengan teman. Selain itu, game tersebut terdiri dari sepak bola, balap mobil, puzzle, petualangan dan lain sebagainya. Lalu, apa saja rekomendasi game terbaik yang sedang viral? Yuk, simak penjelasannya dalam artikel di bawah ini.
Rekomendasi Game Terbaik dan Viral
Berikut ini adalah beberapa rekomendasi game terbaik yang populer, antara lain:
1. Roblox
Pertama adalah Robox yang rilis pada tahun 2006. Game ini dapat di mainkan tanpa menggunakan data atau gratis. Kemudian, para pemain dapat membuat desain permainan yang di inginkan. Selain itu, bisa menggunakan desain yang di ciptakan oleh gamers atau pengguna. Selanjutnya, terdapat berbagai genre dalam permainan ini, mulai dari balapan, simulasi dan lain sebagainya. Hal ini tentu saja dapat meningkatkan imajinasi dan kreativitas masing-masing. Apalagi dengan tambahan visual karakter yang mirip dengan permainan lego. Sehingga, membuat game Roblox menjadi viral dan populer.
2. Stumble Guys
Kedua adalah stumble guys. Game ini sudah familiar dan viral di berbagai media sosial. Pasalnya, game ini dapat di lakukan bersama dengan orang lain atau multiplayer dengan maksimal 32 anggota di setiap permainan. Kemudian, dalam melakukan permainan tersebut harus melewati berbagai rintangan dalam setiap level permainan. Menariknya, semakin tinggi level yang di capai, maka kesulitan dalam game tersebut menjadi meningkat. Selain itu, cara memenangkan game stumble guys sangat sederhana, yakni membutuhkan kesabaran yang ekstra untuk mencapai garis finish. Selanjutnya, game ini akan memberikan update terbaru yang dapat membuat pengguna pro atau awam akan menjadi lebih tertarik. Untuk itu, jangan sampai ketinggalan, ya.
3. Pico Park
Ketiga adalah pico park yang di rilis oleh Teco Park pada tahun 2016. Game ini menjadi salah game yang sejalan dengan mode vidio multiplayer dan dapat di mainkan bersama orang lain. Selain itu, banyak sekali gaming influencer yang memainkan dan mereview game tersebut. Kemudian, gameplay yang di sajikan dalam game viral ini sangat sederhana dan hampir mirip dengan game lainnya, seperti Super Mario Bros. Namun, jumlah penggunanya lebih banyak, yakni dua sampai delapan orang di setiap permainan. Selain itu, juga dapat di mainkan secara gratis atau berbayar.
4. Move People
Keempat adalah move people atau di kenal dengan Make ‘Em. Game ini viral dan dapat di download dengan mudah melalui Google Play Store atau App Store. Kemudian, game ini di kembangkan oleh Supersonic Studios LTD. Selain itu, gameplay dalam permainan tersebut sangat sederhana karena pengguna hanya menggerakkan berbagai karakter yang ada di dalamnya. Hal ini bertujuan untuk mencapai suatu posisi atau bentuk tertentu. Setiap level memiliki tema cerita yang berbeda-beda, mulai dari make over wajah, mata-mata yang sedang menyelinap, laki-laki yang melamar pasangannya, dan banyak cerita seru lainnya yang membuat semakin seru untuk dimainkan.
Demikian penjelasan tentang 4 rekomendasi game terbaik yang lagi viral dalam artikel ini. Tentunya dengan berbagai jenis game dan genre yang dapat di pilih. Semoga bermanfaat 🙂