Cara Dapat Senjata Gratis PB Garena Untuk Pemula

Playmistover.comCara Dapat Senjata Gratis PB Garena. Poin Blank merupakan game dengan genre FPS yang sangat populer di Indonesia. Kemudian, pemain akan berperan sebagai prajurit dengan senjata api untuk menembak banyak musuh dalam game tersebut. Selain itu, pemain juga bisa memilih berbagai model dan bentuk dari senjata yang di gunakan. Lalu, bagaimana cara mendapatkan senjata dalam game tersebut secara gratis? Yuk, simak penjelasannya dalam artikel di bawah ini.

Gambar by blog.unipin.com

Cara Bermain Game Poin Blank

Berikut ini adalah cara yang dapat di lakukan dalam bermain game poin blank, antara lain:

  1. Pertama, Anda dapat memilih senjata yang di gunakan dalam bermain game tersebut. Kemudian, ada berbagai bentuk dengan karakteristiknya yang berbeda-beda. Mulai dari Assault Rifle, Submachine Gun, Sniper, Shotgun, dan Senjata Sekunder.
  2. Kedua, menggunakan mini map dengan berbagai pilihan yang variatif dan mode permainan yang berbeda. Hal ini bertujuan untuk memperhatikan pergerakan lawan. Selain itu, pemain harus berkoordinasi dengan anggota tim untuk menyusun strategi dalam mengalahkan musuh.
  3. Ketiga, melakukan gerakan dalam membidik dan menembak lawan, mulai dari melompat ke kiri dan kanan secara acak. Hal ini bertujuan untuk menyulitkan musuh dan berpeluang besar dalam mempertahankan hidup sampai akhir permainan.
  4. Keempat, menggunakan mouse berkualitas dengan sensitivitas yang tinggi. Hal ini di lakukan untuk mengatur kenyamanan dalam bermain game poin blank, seperti tingkat DPI pada rentang 400-800.
  5. Kelima, Anda dapat memilih karakter yang termasuk dalam kelompok Free Rebels dan CT-Force. Dengan menaikkan level dan mendapatkan pangkat yang lebih tinggi tentunya bisa meningkatkan kemampuan dari karakter tersebut, mulai dari trainee sampai commander.
Gambar by games.grid.id

Cara Dapat Senjata Gratis PB Garena

Berikut ini adalah cara yang bisa di lakukan dalam mendapatkan senjata dalam game poin blank, antara lain:

1. Menggunakan Website Resmi

Adapun langkah-langkah yang dapat di lakukan antara lain:

  • Pertama, Anda dapat membuka situs pb.garena.co.id.
  • Kedua, login menggunakan “akun garena” yang terhubung dengan “char point blank” Anda.
  • Ketiga, klik “check deals” yang muncul dan klik kalimat “terima penawaran”.
  • Keempat, klik “pembelian” dan menunggu sampai masuk ke inventory. Setelah itu, Anda akan mendapatkan senjata dengan gratis pada game poin blank garena.

2. Tanpa Cheat

Adapun langkah-langkah yang dapat di lakukan antara lain:

  • Pertama, Anda dapat membuka situs redeem.pb.garena.co.id.
  • Kedua, silahkan login menggunakan akun Garena yang sudah di buat sebelumnya.
  • Ketiga, masukan kode “BGCL BT0P 36DZIG1” dan klik “Tukar Sekarang”.
  • Keempat, Anda sudah berhasil mendapatkan senjata gratis dengan permanen pada game Poin Blank Garena model Kriss S.V GRS dalam jangka waktu 7 hari.
  • Keempat, Anda dapat melakukan login menggunakan akun PB Garena dan bisa menikmati senjata yang sudah di dapatkan dalam model Kriss.

Jenis Senjata Dalam Game Poin Blank

Berikut ini adalah jenis senjata dalam game poin blank, antara lain:

  1. Assault Rifle : Senjata ini di buat dengan fitur selective-fire yang di gunakan untuk menembak dalam berbagai mode. Adapun beberapa jenis senjata tersebut, mulai dari M4A1, K2C-A79, Famas G2, F2000, dan HK-417.
  2. Submachine Gun : Senjata ini dapat memudahkan pemain dalam mengontrol dan mendapatkan headshot. Adapun beberapa tipe senjata yang di pilih, mulai dari KRISS S.V, P90 Submachine, MP7, Dual Mini UZI, K-1, hingga MP5-UGS.
  3. Sniper : Senjata yang dapat di gunakan untuk menyelesaikan tugas sebagai penembak runduk, kemampuan menembak yang akurat dan daya jangkau sangat jauh.
Gambar by blog.unipin.com

Demikian penjelasan menarik tentang cara dapat senjata gratis PB garena untuk pemula yang di sampaikan dalam artikel di atas. Semoga setelah membaca pembahasan artikel ini, Anda dapat memahami dengan baik, dan menjadikan tambahan referensi. Selain itu, bisa menambah pengetahuan, wawasan dan bisa menerapkan ilmu tersebut dalam kehidupan sehari-hari.