Build Eudora Tersakit, Battle Spell, dan Emblem Paling Mematikan

Build Eudora Tersakit – Eudora merupakan dewi petir yang terbilang menjadi ancaman besar untuk lawannya. Bagaimana tidak, Eudora sendiri termasuk hero Mage yang memiliki demage tinggi dan kemampuan stun yang mampu membuat lawan tidak bisa kabur begitu saja. Bahkan saat pihak Moonton sudah melakukan nerf terhadap Eudora, namun heri satu ini tetap memiliki kekuatan yang over limit.

Hanya dengan sekali combo, maka musuh akan sekarat atau bahkan lenyap begitu saja. Selain itu untuk kamu yang belum tahu, Eudora juga memiliki tingkat kontrol yang cenderung mudah sehingga kamu tidak perlu fast hand atau memiliki mekanik tinggi agar bisa memaksimalkan potensinya.

Nah berbicara tentang Eudora, pada artikel kali ini akan di berikan beberapa build tersakitnya yang memiliki build demage mematikan. Berikut adalah ulasannya !

Skill yang dimiliki Eudora

Sebelum masuk pada pembahasan utama mengenai build tersakit Eudora, pastikan kamu mengetahui apa saja yang menjadi skill hero satu ini.

Sebagai informasi tambahan, Eudora tidak lain adalah seorang Elf yang memiliki kemampuan sihir dengan element petir. Selain itu hero ini di berikan role sebagai mage spesialis control dan burst demage. Di mana setiap skill yang di miliki terdapat kekutan petir di dalamnya. Sama halnya dengan skill pada hero lain, tentu skill Eudora memiliki manfaat sekaligus fungsi yang berbeda-beda. Berikut adalah beberapa di antaranya :

1. Skill Pasif (Superconductor)

Eudora akan memberikan superconductor kepada target setidaknya selama 3 detik. Kemudian jika Eduroa menggunakan skillnya lagi ke target tersebut, maka akan mendapatkan efek tambahan. Selain itu dengan skill pasif Superconductor ini, menggunakan 2 hingga lebih combo skill akan menghasilkan demage yang jauh lebih sakit jika di bandingkan dengan hanya memakai 1 skill saja.

2. Skill 1 (Forked Lightining)

Eudora akan mengeluarkan fork lightening yang bisa memberikan magic demage kepada lawan di area berbentuk kipas yang ada di depannya. Selain itu jika lawan sudah terkena efek superconductor sebelumnya, maka lawan akan menerima magic demage tambahan dalam waktu yang singkat. Namun yang perlu kamu ketahui adalah, jika menggunakan skill 2 sebelum skill 1 maka akan mengurangi magic resistance target dan membuat skill 1 lebih sakit. Adapun skill 1 Eudora ini sangat cocok di gunakan untuk mencicil darah atau HP hero lawan.

3. Skill 2 (Ball Lightning)

Skill lainnya yang di miliki Eudora adalah Ball Lightning. Di mana nantinya Eudora akan mengeluarkan bola petir kearah target sekaligus memberikan magic demage yang menyebabkan efek stun selama 1,2 detik. Selain itu skill ini juga akan mengurangi magic defense target sebanyak 10 selama 1,8 detik. Nantinya jika target sudah terkena efek superconductor sebelum menerima bola petir, maka petir akan terbagi menjadi beberapa bola petir kecil dan menyebar hingga 3 lawan terdekat.

Ball Lightning ini memberikan magic demage yang menyebabkan efek stun kepada lawan selama 0,6 detik. Sedangkan pada bola petir kecil akan mendahului hero lawan di bandingkan dengan minion lawan.

4. Skill 3 (Thunder’s Wrath)

Skill 3 yang di miliki Eudora adalah Thunder’s Wrath. Di mana saat Eudora menggunakan skill ini, maka ia akan memanggil badai petir sekaligus memberikan magic demage kepada target. Selain itu saat target sudah terkena efek superconductor, maka akan muncul awan gelap di atas kepala lawan. Kemudian akan delay selama 0.8 detik dan petir akan muncul di awan tersebut untuk memberikan magic demage.

Build Eudora tersakit dan set Emblemnya

Nah setelah mengetahui apa saja skill yang dimiliki Eudora, selanjutnya penting untuk kamu menggunakan build Eudora tersakit untuk bisa mengalahkan lawan dengan mudah. Terlebih Eudora yang menjadi hero mage ini terbilang cukup perlu mengandalkan item. Sehingga jika tidak menggunakan item yang sesuai, maka kemampuan Eudora tidak akan keluar dengan maksimal.

Adapun build yang direkomendasikan untuk Eudora tidak lain aadalah Build Full Burst Demage dan Magical Penetration.

Kemudian untuk battle spell Eudora, kamu bisa memanfaatkan spell yang membantu untuk escape dari serangan musuh. Hal ini dikarenakan Eudora memang tidak memiliki skill Escape. Adapun pilihan Battle Speel yang direkomendasikan adalah Flicker, Sprint, dan Purify.

Sedangkan untuk set emblemnya yang paling bagus adalah Custom Mage Emblem dengan 2 Agility, 3 Observation, dan Magic Worship. Nantinya emblem tersebut akan bisa menambah Movement speed Eudora sekaligus meningkatkan demage dari skill yang dimilikinya. Bahkan Magic Worship sendiri mampu membuat hero lawan yang terkena skill Eudora merasakan efek seperti terbakar.

Baca Juga :

***